Dua istilah yang sering muncul dalam proses logistik adalah stuffing dan unstuffing. Proses ini mencakup memuat dan membongkar barang, keduanya melibatkan serangkaian tahapan yang menentukan kondisi barang saat tiba di tujuan. Memahami perbedaan dan seluk-beluk kedua proses ini akan membantu para pelaku usaha, baik eksportir, importir, maupun penyedia jasa logistik, untuk mengoptimalkan rantai pasok mereka. …
Blog & Artikel Mitralogistics
Author: Faqihah Husnul
Penulis merupakan SEO Content Writer yang aktif sejak 2023 dan memiliki pengalaman menulis di berbagai platform digital. Melalui kolaborasi bersama Mitralogistics, penulis berfokus menyajikan konten informatif yang ringkas, relevan, dan mudah dipahami seputar logistik serta pengiriman barang.
#BeratBukanLagiMasalah, bersama Mitralogistics yang #BebasKeManaAja.
4 Model Packaging Tahan Air agar Pengiriman Tetap Aman di Musim Hujan!
Musim hujan telah tiba dan membawa tantangan tersendiri bagi pelaku bisnis e-commerce dan logistik. Salah satu masalah paling umum adalah kerusakan produk akibat air yang masuk ke dalam paket. Produk elektronik, dokumen penting, tekstil, hingga barang-barang berharga lainnya menjadi berisiko tinggi jika tidak dikemas dengan packaging yang tepat. Oleh karena itu, Sobat Mitralogistics sebaiknya memilih …
Tips Kirim Barang Berat di Musim Hujan agar Tetap Efektif!
Musim hujan kerap menjadi momok bagi banyak sektor bisnis, apalagi yang berkaitan dengan logistik dan pengiriman barang. Rintangan banjir, jalanan licin, dan kelembapan tinggi dapat mengancam keamanan dan ketepatan waktu pengiriman. Tantangan ini berlipat ganda ketika barang yang dikirim berukuran besar dan memiliki bobot berat, seperti mesin industri, material konstruksi, atau furnitur dalam jumlah besar. …
Checklist Pengiriman B2B: Hal-Hal Penting yang Harus Diperhatikan
Pengiriman barang antar perusahaan atau business-to-business (B2B) jauh lebih rumit daripada pengiriman biasa. Sebab, pengiriman B2B melibatkan jumlah barang yang besar, nilainya tinggi, dan punya jadwal ketat. Kesalahan kecil saja bisa menimbulkan dampak besar, seperti kerugian finansial atau rusaknya hubungan bisnis. Untuk memastikan setiap pengiriman berjalan lancar, Anda butuh daftar periksa mengenai semua yang terkait …
Mengenal 7 Jenis Kemasan Penting untuk Logistik B2B!
Dalam dunia logistik antar perusahaan atau dikenal sebagai business-to-business (B2B), kemasan bukan cuma pembungkus biasa. Sebab, kemasan harus bisa melindungi barang selama pengiriman. Kemasan yang tepat bisa memastikan barang sampai dengan aman, proses pengiriman berjalan lancar, dan menjaga reputasi bisnis. Jika salah memilih kemasan, risikonya besar, mulai dari barang rusak sampai seluruh proses bisnis terganggu. …
5 Risiko Pengiriman B2B dan Cara Mengatasinya!
Proses distribusi barang antara perusahaan (B2B) memiliki tingkat kesulitan lebih besar ketimbang pengiriman langsung ke konsumen individual (B2C). Sebab, kapasitas muatannya besar, nilai harganya tinggi, serta ada urgensi untuk menjaga kelancaran rantai pasok. Meskipun demikian, aktivitas ini tetap rentan terhadap berbagai risiko yang berpotensi menimbulkan dampak negatif bagi operasional bisnis. Apa Saja Risiko Pengiriman B2B? …
Cara Mengurangi Lead Time pada Pengiriman Barang!
Salah satu aspek terpenting dalam rantai pasok bisnis adalah lead time atau waktu tunggu. Semakin singkat lead time, maka pelanggan semakin puas dan arus kas perusahaan semakin sehat. Mari kita bahas lebih dalam tentang apa itu lead time, mengapa ini sangat penting, dan bagaimana cara efektif untuk menguranginya. Apa Itu Lead Time? Lead time adalah …
Cara Menghitung Biaya Logistik yang Akurat dan Efisien!
Banyak pebisnis, terutama yang baru memulai, hanya fokus pada biaya pengiriman di situs ekspedisi. Padahal, biaya logistik sebenarnya bisa mencakup seluruh proses, mulai dari barang keluar gudang hingga sampai di tangan pelanggan. Pebisnis perlu menghitung biaya ini dengan akurat agar bisa menentukan harga jual yang tepat, mengelola anggaran, dan meningkatkan keuntungan. Artikel ini akan menjelaskan …
5 Cara Mengurangi Biaya Logistik hingga Puluhan Juta Rupiah!
Biaya logistik merupakan salah satu komponen terbesar dalam operasional bisnis, terutama bagi perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan dan distribusi. Tidak jarang, biaya logistik dapat menghabiskan 15-30% dari total biaya operasional perusahaan. Namun, dengan strategi tepat, Anda dapat mengurangi biaya logistik hingga puluhan juta rupiah per tahun. Ketahui caranya di artikel ini, yuk! Cara Mengurangi …
5 Kesalahan Pengiriman Barang yang Dapat Merugikan Bisnis Anda!
Sedang bertanya-tanya mengapa ongkos kirim untuk mengirim barang terus meningkat dan pelanggan sering mengeluh? Bisa jadi, masalahnya karena Anda melakukan kesalahan dalam pengiriman barang. Jika kesalahan pengiriman barang terjadi, hal itu dapat membuat pelanggan kecewa. Akhirnya, mereka tidak akan ragu beralih ke kompetitor. Sebelum hal lebih buruk terjadi, ketahui kesalahan-kesalahan yang harus dihindari saat mengirim …









