Ukuran Muatan Kapasitas Sasis Truck Canter

Ukuran Muatan Kapasitas Sasis Truck Canter

5
(1)

Ukuran, Muatan, Kapasitas Sasis Truck Canter – Di dalam dunia jasa pengiriman atau logistics, truck canter merupakan salah satu truck yang paling banyak di gunakan. Truck canter sangat berperan penting untuk mengirimkan barang para pengirim.

Mobil kendaraan dengan jenis ligh truck atau truck ringan tersebut masih menjadi pilihan pelaku logistics maupun lainnya. Karena mobil truck tersebut memiliki segudang kemampuan yang bisa mendukung kegiatan logistics sehari-hari. Berikut ini ialah artikel tentang ukuran, muatan, kapasitas Sasis Truk Canter.

Ukuran Truck Canter

Untuk ukuran truck canter ini lumayan luas maka dari itu truck tersebut sering atau banyak di gunakan untuk mendukung aktivitas logistics. Truck canter memiliki tiga jenis yaitu truck colt diesel 110, 125 dan 136 PS.

Untuk ukuran sasis pada setiap truck memiliki jumlah sasis yang berbeda-beda. Misalnya saja dimensi dari FE 74 HD yang merupakan jens dari colt diesel 110. Jenis cold diesel ini memiliki Panjang sekita 5.960mm dengan lebar 1.970mm dan juga dengan tinggi 2.145 mm.

Dengan ukuran cashis tersebut dimensi karoseri bisa dibuat dengan Panjang 425 cm atau Panjang 360cm dengan lebar 200 cm dan tinggi 70 cm.

Berbeda dengan FE 74 HD, yang jenis long memiliki ukuran Panjang sekitar 7,420mm, lebar 1,970 mm dan tinggi 2,145mm. Setiap ukuran memiliki keunggulannya dan juga kekurangannya masing-masing. Berikut di bawah ini ialah beberapa keunggulan dan kekurangannya.

Ukuran Truck Canter

Keunggulan dari Masing-Masing Ukuran Truck Canter

Berdasarkan jenis dan varian truck canter memiliki keunggulannya masing-masing. Berikut beberpa keunggulannya dari banyak jenis dan variannya.

FE 74 LONG

Di antara semua varian truck canter tipe ini merupakan tipe dengan memilki sasis terpanjang di bandingkan  dengan yang lainnya. Dengan hal tersebut maka mobil tersebut bisa di buat karoseri dengan ukuran dengan dimensi Panjang 5,7 meter. Dan truck canter tersebut merupakan truck canter yang paling sering di gunakan oleh perusahaan logistics dan ekspedisi.

FE 74 S

Jika kamu mencari tuck kanter dengan jenis 125 PS maka pilihan yang tepat ialah FE 74 S. karena paling unggul dalam bahan bakar. Tipe ini memiliki final geat ratio yang rendah.  Sehingga mudah di bawa di jalan beraspal.

Itulah beberapa keunggulan dari banyaknya jenis dan juga varian truck canter.

Kekurangan truck canter

  • Kurang cocok untuk di jalan yang menanjak dan menurun, tipe 74 hd ini kurang bisa di andalkan jika berada di jalan yang menanjak. Karena pada dasarnya di ciptakan untuk berkendara atau bermanuver dengan kecepatan tinggi agar lebih cepat sampai.
  • Lebih boros bahan bakar, beberapa konsumen mengklaim. Jika canter FE 74 HD di anggap lebih boros hal ini wajar karena truck ini lebih kencang di banding dengan yang lainnya.
  • Patah pada as roda, beberapa supir atau pengguna sering mengalami patah pada as roda belakang. Sebenarnya penyebab as roda sering patah karena muatan yag berlebihan dari maksimal beban. Biasanya truck canter hanya mampu menanggung beban dengan maksimal 7,5 ton .

Itulah beberapa kekurangan dari truck canter dalam dunia  logistics.

Akhir Kata

Sekian pembahasan artikel tentang Ukuran, Muatan, Kapasitas Sasis Truk Canter. Dapat kita simpulkan bahwa truck canter memiliki banyak jenis dan juga varian yang beragam. Dan truck canter memiliki banyak manfaat di dunia logistics tetapi juga memiliki beberapa kekurangan.

Seberapa bermanfaat artikel ini?

Klik salah satu bintang untuk menilai.

Nilai rata-rata 5 / 5. Jumlah vote 1

Belum ada penilaian, jadi yang pertama menilai artikel ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

× Hubungi Kami